Lowongan Kerja Community Liaison (Freelance) di PT German Premium Engineering Lombok Tengah NTB - NesiaNet

01 Januari 2026

Title:
Local Land Connector / Community Liaison – Lombok (Freelance / Project-Based)

Job Description:
Kami sedang mencari individu dengan koneksi lokal yang kuat di Lombok, khususnya Lombok Tengah, untuk membantu pencarian tanah yang akan dijual, dengan prioritas lokasi memiliki sea views.

Posisi ini cocok untuk orang asli Lombok atau siapa pun yang memiliki jaringan luas dengan petani, pemilik tanah, atau komunitas lokal.

Responsibilities:

Menghubungkan kami dengan pemilik tanah yang berminat menjual

Memberikan informasi awal terkait lokasi, akses, dan status tanah

Menjadi penghubung komunikasi awal dengan pemilik tanah lokal

Preferred Qualifications:

Berdomisili di Lombok (diutamakan Lombok Tengah)

Memiliki relasi baik dengan masyarakat lokal / petani

Memahami kondisi dan adat setempat

Komunikatif dan dapat dipercaya

Notes:

Terbuka juga untuk informasi tanah di luar Lombok Tengah

Skema kerja sama fleksibel & profesional

Detail kompensasi akan dibahas secara langsung

📩 Silakan kirim pesan atau lamaran singkat untuk diskusi lebih lanjut.

Pertanyaan dari perusahaan
Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut:
How many years' experience do you have as a Community Liaison?
Are you available to travel for this role when required?
Are you available to work outside your usual hours when required? (e.g. weekends, evenings, public holidays)
Which of the following languages are you fluent in?
How would you rate your English language skills?
Laporkan iklan lowongan ini
Hati-hati
Jangan berikan detail bank atau kartu kredit kamu saat mengirimkan lamaran kerja.


CARA MELAMAR:
Klik Link:
https://www.nesianet.id/r?u=https%3A%2F%2Fid.jobstreet.com%2Fid%2Fjob%2F89400262