Teknisi Elektro Sumbawa PT Norxel Teknologi Indonesia NTB
Gambaran Pekerjaan
Kami membutuhkan engineer yang berkompeten di bidangnya. Usia Max 35 Tahun. Sebagai Electrical Engineer Anda akan berkontribusi pada pemeliharaan maupun perbaikan mesin, serta memastikan berjalannya mesin berkerja dengan baik, sehingga dapat menjaga konsistensi performa dan kualitas hasil kerja. Anda juga akan berkesempatan untuk turut serta meningkatkan hasil produksi melalui implementasi teknologi baru dan kolaborasi dengan berbagai pihak ahli di bidang produksi.
Tugas dan Tanggung Jawab :
Menjalankan aktivitas pemeliharaan/perbaikan mesin
Standby dan bersedia menjalankan tugas setiap saat dibutuhkan
Kualifikasi :
Domisili Sumbawa
Memiliki SIM A dan C (atau salah satunya)
Pendidikan terakhir SMK/D3/Sarjana (Teknik Elektro, Mesin, Mekatronika, atau sejenisnya), Fresh Graduate are Welcome
Memiliki pengalaman di bidang Teknik Elektro ataupun sejenisnya
Memiliki pengetahuan dalam sistem kelistrikan (PLC), Teknikal Support, Mekatronika
Mampu bekerja dalam tim
Mahir dalam instalasi listrik arus lemah
Mahir dalam pengaplikasian alat solder
Bersedia training di Jakarta
Berpengalaman di bidang perbaikan mesin elektronik lebih disukai
Bersedia bekerja di dalam ruangan maupun di lapangan yang bertujuan memastikan bahwa proses produksi berjalan dengan baik
Bersedia untuk ditempatkan di seluruh Indonesia
Pertanyaan dari perusahaan
Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut:
What's your expected monthly basic salary?
Which of the following types of qualifications do you have?
Are you available to travel for this role when required?
How many years' experience do you have as an Electrical Technician?
How much notice are you required to give your current employer?
Do you have a current Indonesian driver's licence?
Are you available to work outside your usual hours when required? (e.g. weekends, evenings, public holidays)
CARA MELAMAR:
28 Januari 2025